Dalam sebuah video yang diberi judul "Chrome: Now Everywhere" itu, Microsoft menggambarkan bahwa Google adalah sebuah perusahaan yang akan selalu mengikuti, kemanapun kita berada.
Video itu juga mengatakan bahwa Google adalah perusahaan yang selalu menguras uang kita.Microsoft bahkan dengan berani membuat sebuah semboyan berbunyi, ?Following you. Monetizing you, Now everywhere?.
Video ini konon tidak untuk konsumsi umum, namun di duga bocor dan beredar luas di situs Youtube. Hal itu langsung di konfirmasi oleh juru bicara Microsoft seperti dilansir Mashable, Kamis (16/5). | jadiberita.com
Berikut ini adalah video yang sempat menyita perhatian para Google User di dunia maya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar